Cara memindahkan aplikasi ke system app
Halo sobat apa kabar?!! Semoga sehat selalu yah.. Seperti yg kita tahu system android merupakan salah satu system oprasi smartphone yg memberikan celah pada penggunanya untuk masuk ke system root atau bahasa os disebut open secure. Kita sebagai pengguna bisa bebas memodifikasi os ts seperti tampilan bahkan system oprasi tersebut dengan catatan smartphone kita harus dalam keadaan rooted Dan salah satu yg sering menjadi pertanyaan adalah BAGAIMANA CARA MEMINDAHKAN APLIKASI HASIL INSTALAN PLAYSTORE KE SYSTEM APP?!! ok sesuai judul di atas kali ini saya mau kasih sedikit tutorial memindahkan aplikasi yg didownload dari playstore ke system app. Adapun tool yg kita pakai menggunakan aplikasi root explorer Sebenarnya bukan hanya memindah file sytem app saja.. Tp kali ini kita akan berfokus ke topik di atas Pertama silahkan download aplikasi ROOTEX => DISINI <= Kemudian instal seperti biasa Setelah terinstal buka aplikasi rootex dan arahkan ke direktory root Root-> data